Senin 02 Jan 2023 21:38 WIB

Timnas Indonesia Lolos ke Semifinal Piala AFF

Timnas lolos sebagai Runner-Up Grup A setelah menang 2-1 atas Filipina..

Rep: Anggoro Pramudya/ Red: Mohamad Amin Madani

Pesepak bola Timnas Indonesia Dendy Sulistyawan (kedua kiri) bersama rekan setimnya merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Timnas Filipina dalam laga lanjutan Grup A Piala AFF 2022 di Rizal Memorial Stadium, Manila, Filipina, Senin (2/1/2023). (FOTO : ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay)

Pesepak bola Timnas Indonesia Dendy Sulistyawan (kiri) bersama rekan setimnya merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Timnas Filipina dalam laga lanjutan Grup A Piala AFF 2022 di Rizal Memorial Stadium, Manila, Filipina, Senin (2/1/2023). (FOTO : ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay)

Pesepak bola Timnas Indonesia Marc Anthony Klok (kiri) berebut bola dengan pesepak bola Timnas Filipina Stephen Markus Cabizares Schrock (kanan) dalam laga lanjutan Grup A Piala AFF 2022 di Rizal Memorial Stadium, Manila, Filipina, Senin (2/1/2023). (FOTO : ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay)

Pesepak bola Timnas Indonesia Ricky Richardo Kambuaya (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Timnas Filipina Mark Andrew Hartmann (kiri) dalam laga lanjutan Grup A Piala AFF 2022 di Rizal Memorial Stadium, Manila, Filipina, Senin (2/1/2023). (FOTO : ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay)

Pesepak bola Timnas Indonesia Witan Sulaeman (kiri) berebut bola dengan pesepak bola Timnas Filipina Simen Alexander Santos Lyngbo (kanan) dalam laga lanjutan Grup A Piala AFF 2022 di Rizal Memorial Stadium, Manila, Filipina, Senin (2/1/2023). (FOTO : ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay)

inline

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA --  Timnas Indonesia lolos ke babak semifinal Piala AFF 2022 usai mengalahkan Filipina dengan skor 2-1 pada laga keempat Grup A di Stadion Rizal Memorial, Manila, Senin (2/1/2023) malam. 

Kedua gol tim Garuda dicetak Dendy Sulistyawan menit ke-21 sebelum digandakan oleh pemain tengah Marselino Ferdinan menit ke-43.

Satu-satunya gol balasan Filipina terjadi pada babak kedua lewat pemain pengganti Sebastian Rasmussen.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement