Selasa 31 Dec 2013 05:09 WIB

Bintang Inter Milan: Jose Mourinho Pelatih Nomor Satu!

Fredy Guarin
Foto: IST
Fredy Guarin

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Bintang Inter Milan Fredy Guarin memuji bos Chelsea, Jose Mourinho. Menurut pemain asal Kolombia itu, The Special One adalah pelatih nomor satu dunia.

Gelandang serang berusia 27 tahun itu sering dikait-kaitkan akan pindah ke Stamford Bridge pada bulan Januari nanti.

"Mourinho? Ia adalah nomor satu," ujar Guarin kepada wartawan seperti dilansir Football Italia.

Guarin bergabung dengan Inter pada awal musim 2012/2013. Sebelumnya, ia pernah memperkuat Saint-Etienne dan Porto.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
Advertisement

Rekomendasi

Advertisement