Kamis 02 Jan 2014 02:16 WIB

Rodgers: Suarez Pemain Kelas Dunia

Luis Suarez
Foto: backpagefootball.com
Luis Suarez

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Manajer Liverpool Brendan Rodgers memuji Luis Suarez yang dianggapnya memberi sumbangsih besar kepada tim.

"Kualitas Luis Suarez tak dipertanyakan lagi.  Mungkin tak adil tim kami tak mendapat pujian seperti itu. Semua orang membincangkan Luis, dan kita semua tahu dia adalah pemain kelas dunia," kata Rodgers menang 2-0 dari Hull City seperti dikutip BBC.

Kini, dia menyebut timnya sebagai klub berkinerja luar biasa. "Kami sampai harus menggali dan kami mendapatkan hasil yang sangat bagus," kata Rodgers.

Dia mendaulat hasil dari Hull City sebagai kemenangan terbaik timnya musim ini. Mengingat kerasnya jadwal yang dihadapi Liverpool.

 

Mengenai jendela transfer Januari ini, Rodgers berkata, "Kami akan lihat apa yang tersedia dan jika itu bisa meningkatkan tim maka kami akan melakukan sesuatu."

Klasemen Liga Inggris 2024/2025
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Arsenal Arsenal 0 0 0 0 0 0 0
2 Aston Villa Aston Villa 0 0 0 0 0 0 0
3 Chelsea Chelsea 0 0 0 0 0 0 0
4 Everton Everton 0 0 0 0 0 0 0
5 Fulham Fulham 0 0 0 0 0 0 0
sumber : Antara

Seberapa tertarik Kamu untuk membeli mobil listrik?

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement