Selasa 22 Sep 2015 21:05 WIB

Sir Ferguson Pernah Tolak Tawaran Jadi Pelatih Inter Milan

Rep: c17 / Red: M Akbar
Sir Alex Ferguson
Foto: AP/Jon Super
Sir Alex Ferguson

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Pelatih legenda Manchester United, Sir Alex Ferguson, mengaku dirinya pernah menolak tawaran untuk melatih Inter Milan.

Seperti dilansir Football Italia, Selasa (22/9) The Scotsman dianggap salah satu manajer terbesar dalam sejarah sepakbola. Catatan itu didapat setelah dirinya memenangkan 13 gelar Liga Primer Inggris, dua trofi Liga Champions dan Lima Piala FA bersama Setan Merah.

"Waktu itu saya saya bertemu dengan perwakilan dari Massimo Morati, pemilik dari Inter Milan dan dirinya menawarkan saya untk menukangi I Nerazzurri," tulisnya di dalam buku barunya.

Sementara itu Ferguson menjabarkan jika Moratti memberikan catatan daftar pemain mereka yang akan dibeli dan dijual, salah satu hal besar penolakan Ferguson adalah sang istri yang tidak mungkin menetap di Italia.

"Saya tidak akan pernah membujuk istri saya untuk pindah ke Italia, ya semuanya berjalan apa adanya," tutup pelatih yang berusia 73 tahun itu.

Klasemen Liga Inggris 2024/2025
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Liverpool Liverpool 11 9 1 1 21 15 28
2 Manchester City Manchester City 11 7 2 2 22 9 23
3 Chelsea Chelsea 11 5 4 2 21 8 19
4 Arsenal Arsenal 11 5 4 2 18 6 19
5 Nottingham Forest Nottingham Forest 11 5 4 2 15 5 19
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement