Sabtu 09 Jan 2021 08:27 WIB

Ini Prediksi Susunan Pemain Milan vs Torino

Stefano Pioli dipastikan masih belum bisa menurunkan sejumlah pemain utamanya.

Rep: Frederikus Bata/ Red: Muhammad Akbar
Logo AC Milan
Foto: REUTERS/Stefano Rellandini
Logo AC Milan

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN — Ambisi segunung para pemain AC Milan menyambut kedatangan Torino ke Stadion San Siro, Ahad (10/1) dini hari WIB. Duel lanjutan Seri A Italia ini diharapkan bisa menjadi obat peliput lara atas kekalahan yang diderita Milan dari rival sekota Torino dua hari lalu, Juventus.

Menghadapi Torino nanti, pelatih Milan Stefano Pioli dipastikan masih belum bisa menurunkan sejumlah pemain utamanya. Begitu juga dengan pelatih Torino Marco Giampaolo yang akan membawa kekuatan yang masih tampak pincang.

Berikut ini prediksi susunan pemain

 

AC Milan XI: Gianluigi Donnarumma; Theo Hernandez, Diogo Dalot, Alessio Romagnoli, Simon Kjaer; Franck Kessie, Davide Calabria, Jens Petter Hauge, Brahim Diaz, Samu Castillejo; Rafael Leao 

Torino XI: Salvatore Sirigu; Bremer, Lyanco, Armando Izzo; Nicola Murrru, Wilfried Singo; Karol Linetty, Tomas Rincon, Sasa Lukic; Amer Gojak, Andrea Belotti

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement