Jumat 12 Feb 2021 07:19 WIB

Persija Apresiasi Simulasi Protokol Kesehatan Liga 1

Simulasi itu bertujuan untuk mengecek persiapan pelaksanaan kompetisi.

Penyemprotan desinfektan di stadion (ilustrasi)
Foto:

Secara umum, adegan yang diperlihatkan dalam simulasi tersebut adalah akitivitas pemain, mulai dari tes usap antigen, berangkat ke lapangan, masuk stadion dan ruang ganti, bertanding di lapangan hingga kembali ke hotel.

Persijaturut terlibat aktif dalam simulasi itu dengan mengutus para pemain muda, pelatih dan ofisial Persija Development sebagai peraga.

"Tentunya tujuan dari kegiatan ini demi menjabarkan bagaimana protokol kesehatan yang harus dilakukan untuk menghadapi pandemi COVID-19 dalam ranah sepak bola. Karena memang kita semua, 'stakeholder' sepak bola Indonesia harus benar-benar paham dan turut membantu menyukseskannya agar liga benar-benar segera kembali bergulir," tutur Ferry.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement