Ahad 28 Mar 2021 20:17 WIB

Konsentrasi Jadi Masalah PSIS Semarang di Piala Menpora 2021

Pada Piala Menpora, PSIS Semarang masuk dalam Grup A

Pemain PSIS Semarang Komarudin (tengah) berusaha melewati hadangan dua pemain Persikabo 1973 Muhammad Abduh Lestaluhu (kiri) dan Roni Sugeng Arianto (kanan) pada pertandingan Sepak bola Piala Menpora 2021 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Kamis (25/3/2021). PSIS Semarang menang dengan skor 3-1.
Foto: ANTARA/Mohammad Ayudha
Pemain PSIS Semarang Komarudin (tengah) berusaha melewati hadangan dua pemain Persikabo 1973 Muhammad Abduh Lestaluhu (kiri) dan Roni Sugeng Arianto (kanan) pada pertandingan Sepak bola Piala Menpora 2021 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Kamis (25/3/2021). PSIS Semarang menang dengan skor 3-1.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Konsentrasi menjadi masalah utama yang dihadapi PSIS Semarang pada penampilannya di Piala Menpora 2021. Hal tersebut diungkap Pelatih PSIS, Dragan Djukanovic terkait evaluasi timnya.  

"Tentu konsentrasi harus kami perbaiki. Setiap latihan selalu saya bilang ke pemain untuk meningkatkan konsentrasi. Saya tahu mereka sedikit lelah di babak kedua, namun konsentrasi harus selalu dijaga," kata Dragan, dikutip dari laman resmi klub, Minggu.PSIS sudah melakoni dua laga Grup A Piala Menpora, yakni laga perdana melawan Barito Putera, Ahad (21/3), yang berakhir imbang 3-3.

Baca Juga

Pada laga kedua yang juga berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Kamis (25/3), PSIS tampil cemerlang menundukkan Tira Persikabo dengan skor 3-1.Para pemain PSIS Semarang kembali menjalani sesi latihan untuk menyongsong pertandingan ketiga grup A Piala Menpora 2021 menghadapi Arema FC di Stadion Manahan, Kota Surakarta, Selasa (30/3).

 

Klasemen Liga 1 2024/2025
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Persebaya Surabaya Persebaya Surabaya 11 7 3 1 11 5 24
2 Persib Bandung Persib Bandung 11 6 5 0 19 11 23
3 Pusamania Borneo Pusamania Borneo 11 6 3 2 16 9 21
4 Bali United Bali United 10 6 2 2 16 8 20
5 Persija Persija 11 5 3 3 16 5 18
sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement