Senin 01 Nov 2021 16:22 WIB

Dejan Antonic tak Khawatir dengan Skuad PSS Sleman

PSS dipastikan kehilangan bek kiri Samsul Arifin

Rep: Muhammad Ikhwanuddin/ Red: Muhammad Akbar
Pelatih PSS Sleman Dejan Antonic
Foto: Dok PSS Sleman
Pelatih PSS Sleman Dejan Antonic

REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- PSS Sleman dipastikan akan kehilangan playmaker asing mereka, Juninho saat, menghadapi Borneo FC dalam laga lanjutan pekan kesepuluh kompetisi BRI Liga 1 2021/2022, Senin (1/11) sore.

Selain Juninho, tim Super Elang Jawa juga dipastikan kehilangan bek kiri Samsul Arifin. Dua pemain ini akan absen karena harus menerima hukuman akumulasi kartu kuning.

 

Terkait hal tersebut, pelatih kepala PSS Dejan Antonic mengaku siap memaksimalkan pemain yang ada.

 

"Kondisi kami setelah pertandingan terakhir banyak mengalami cedera dan dua pemain absen karena akumulasi kartu kuning," kata Dejan Antonic dalam siaran pers yang diterima Republika.co.id, Senin (1/11).

 

"Kami akan menurunkan pemain yang ada. Pemain yang profesional akan bekerja keras untuk pertandingan melawan Borneo FC agar bisa curi poin," ujar mantan pelatih Madura United tersebut.

 

PSS Sleman sendiri memang baru saja mengalami kekalahan 0-2 dari Bali United FC di laga terakhir. Sementara Borneo FC juga takluk 1-2 dari Bhayangkara FC.  

 

 

 

 

Klasemen Liga 1 2024/2025
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
1 Persebaya Surabaya Persebaya Surabaya 11 7 3 1 11 5 24
2 Persib Bandung Persib Bandung 11 6 5 0 19 11 23
3 Pusamania Borneo Pusamania Borneo 11 6 3 2 16 9 21
4 Bali United Bali United 11 6 2 3 16 7 20
5 Persija Persija 11 5 3 3 16 5 18
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement