Rabu 21 Jun 2023 05:18 WIB
...

Perhatikan Cara Pratama Arhan Lempar Bola, Scaloni: Pemain Indonesia tak Ada yang Spesial

Scaloni justru menilai Argentina tampil baik dan bisa halau ancaman dari Indonesia.

Rep: Rahmat Fajar/ Red: Endro Yuwanto
Pelatih timnas Argentina Lionel Scaloni saat konferensi pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin (19/6/2023).
Foto:

Meski tampak memperhatikan Arhan saat melakukan lemparan di dekatnya, Scaloni merasa tidak ada yang spesial dengan itu. Ia justru mengatakan bahwa timnya bermain baik sehingga bisa menghalau ancaman yang diciptakan dari Indonesia, termasuk lemparan Arhan.

“Tak ada pemain Indonesia yang spesial bagi saya,” ujar Scaloni usai pertandingan dalam sesi jumpa pers.

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong melakukan tiga pergantian pemain di babak kedua. Selain Arhan dan Dendy Sulistyawan yang dimasukkan di awal babak kedua, Shin juga memasukkan Witan Sulaiman menggantikan Rafael Struick di pertengahan babak kedua dan Ivar Jenner digantikan Yance Sayuri.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement