Ahad 09 Nov 2014 18:41 WIB

Bukan MU, Anak David Beckham Justru Merumput di Klub Rival?

Brooklyn Beckham
Foto: Man aboutown
Brooklyn Beckham

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON  --   Nama David Beckham begitu melekat dengan klub raksasa Liga Primer Inggris, Manchester United. Sayangnya, jejak sang ayah justru tidak diikuti anak sulungnya, Brooklyn Beckham.

Putra Beckham yang berusia 15 tahun ini justru merumput bersama klub rival MU, yakni Arsenal. Kabar ini dihembuskan oleh the Daily Star Sunday, Ahad (9/11).

"Brooklyn sangatlah berbakat, dia bermain bagus selama sesi latihan. Pun, ketika melakoni pertandingan. Arsenal menangkap bakal luar biasa Brooklyn," bisik seorang sumber di kubu Arsenal.

"Mereka (Arsenal) telah melihat bakat potensial yang dimiliki Brooklyn. Karena itu, Arsenal ingin menjaga asetnya. Musim panas nanti kemungkinan kita bakal melihat dia (Brooklyn) meneken kontrak bernilai besar dengan Arsenal," masih kata sumber tersebut.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement